★PEDAL REM RENDAH ATAU RINGAN
Kemungkinan sebab:
- Pad rem aus
- Kebocoran sistem rem
- Master silinder rusak atau ada uddara di dalam silinder rem
- Perapat piston rem aus atau rusak
- Penyetel otomatis rem belakang rusak
- Ganti pad/sepatu rem
- Perbaiki kebocoran
- Perbaiki atau ganti master silinder nya
- Lakukan pembuangan udara jika dalam master silinder terdapat udara
- Perbaiki silinder rem
- Perbaiki atau ganti penyetel rem
★REM MACET
Kemungkinan sebab:
- Rem parkir slah penyetelan
- Kabel rem parkir macet
- Batang pendorong boster salah penyetelan
- Tegangan pegas pembalik lemah
- Saluran rem tersumbat
- Silinder roda atau piston kaliper macet
- Master silinder rusak
- Setel rem parkir
- Perbaiki seperlunya
- Setel batang pendorong
- Ganti pegas pembalik
- Ganti sepatu rem
- Ganti penyetel
- Perbaiki atau ganti master silinder
★REM MENARIK KE SALAH SATU ARAH
Kemungkinan sebab:
- Tekanan udara ban salah
- Sepatu rem atau pad rem tercemar gemuk atau oli
- Pad rem menggeliat,aus atau berkaca
- Tromol atau piringan oleng
- Pegas pembalik rusak
- Silinder roda rusak
- Pad rem macet
- Periksa tekanan udara ban
- Periksa penyebab dan ganti sepatu rem atau pad rem
- Ganti tromol atau piringan
- Ganti pegas pembalik
- Perbaiki silinder rem
★PEDAL BERAT,TETAPI PENGEREMAN KURANG
Kemungkinan sebab:
- Sepatu atau pad rem tercemar oli
- Sepatu rem menggeliat,pelapis rem aus,tromol aus
- Piston macet di dalam silinder
- Boster rem rusak
- Saluran rem tersumbat
- Periksa penyebab dan ganti sepatu rem atau pad rem jika sudah tidak layak di gunakan
- Perbaiki silinder
- Perbaiki boster rem
★TIMBUL SUARA MENJERIT ATAU KETUKAN BILA DI REM
Kemungkinan sebab:
- Sepatu rem lengket terhadap tromol/piringan
- Tonjolan backing plat aus
- Pegas penahan sepatu rem lepas atau kendor
- Baut pengikat backing plat kendor
- Busing peluncur aus
- Ganti dan lumasi tonjolan backingplate
- Ganti pegas penahan sepatu rem
- Kencangkan baut pengikat backingplate
- Ganti plat penahan pad
- Ganti busing peluncur
★TIMBUL SUARA GESEKAN BILA DI REM
Kemungkinan sebab:
- Sepatu atau pad rem aus
- Terjadi pergesekan antara kaliper dengan roda atau rotor
- Terjadi pergesekan penutup debu dengan rotor atau backingplate dengan tromol
- Komponen sistem rem yang lain rusak
- Terjadi pergesekan antara ban terhadap chasis atau bodi
- Bubut kembali tromol atau piringan jika tergores parah
- Ganti yg di perlukan
- Perbaiki seperlunya
★TIMBUL SUARA DERIT BILA DI REM
Catatan:gesekan material rem tidak terpisah kan dari timbul nya suara atau panas dalam melepas energi,sehingga timbul nya suara berderit adalah normal,yg sering di pengaruhi oleh kondisi lingkungan.Misalnya:dingin,basah,panas,salju,lumpur dll.timbul nya suara menderit ini bukan lah problem fungsi dan bukan menunjukan ada nya penurunan daya pengereman.
Kemungkinan sebab:
- Tromol dan pelapis rem,rotor dan pad aus atau tergores
- Pad rem kotor,tercemar dan berkaca
- Pedal rem atau batang pendorong boster salah penyetelan
- Shim anti derit lepas atau rusak
- Kaliper berkarat
Itu lah tdi sedikit penjelasan mengenai problem/masalah yg biasa terjadi pada sistem rem,semoga berguna dan bermanfaat TERIMA KASIH
Tuanku bebei
ReplyDeleteTriwidodo hadir pak
ReplyDeleteHadir
ReplyDeleteAlhamdulillah sangat berguna dan bermanfaat
ReplyDeleteBLITAR HADIR PAK
"Take a virtual tour of the auto show with exclusive news and reviews of future vehicles—access only with a monthly subscription!" let's visit our website here https://otomotif71.wordpress.com/
ReplyDelete